Skin senjata adalah salah satu hal yang menarik yang ada di dalam game PUBG Mobile.
Cara mendapatkan skin senjata di dalam game PUBG Mobile biasanya dilakukan dengan cara lotre atau yang dikenal dengan gatcha.Namun memiliki skin senjata bukan berarti ada efek khusus yang akan mempermudah player dalam mengeliminasi lawan.
Hanya tampilan senjata saja yang diperbagus dari skin senjata tersebut, bukan menambah efek khusus.
Berikut sejumlah skin senjata di PUBG Mobile yang berharga cukup mahal
The Fool M416
Skin dari senjata M416 ini memang memiliki tampilan yang sangat indah jika dipandang dalam game.
Player yang mati saat terkena tembakan dari skin ini akan berubah bentuk dari kotak biasa menjadi bonek.
Untuk mendapatkan skin senjata ini, player kemungkinan besar harus merogoh kocek sebesar Rp 20 juta.
M16A Blood and Bones
Skin senjata ketiga di dalam game PUBG Mobile yang berharga cukup mahal adalah skin M16A Blood and Bones.
Meski menjadi senjata yang kurang populer untuk dimainkan oleh para player PUBG Mobile, skin ini merupakan skin yang mewah.
M16A Blood and Bones menjadi satu-satunya skin M16A yang ada dan untuk mendapatkannya perlu dana sekitar Rp 10 juta
AWM Field Commander
Senjata terakhir yang cukup mahal skinnya adalah senjata bolt action rifle, AWM Field Commander.
Senjata yang hanya bisa ditemukan di air drop ini memiliki skin mewah dengan aksen kuning.
Untuk bisa mendapatkan skin AWM Field Commander ini, player harus merogoh kocek sebesar Rp 10 juta
Follow dan subscribe akun media anas cool, di Instagram, Facebook, Twitter, YouTube, LinkedIn, TikTok, dan Helo.
0 Response to "Daftar Skin Senjata PUBG Mobile Termahal 1 November 2021"
Posting Komentar